Posts

Showing posts from 2015

Ringkasan Media Pendidikan

Pengertian Media Kata media berasal dari bahasa latin yang berarti perantara atau pengantar. Media adalah setiap orang, bahan atau alat, benda, atau peristiwa yang dapat menciptakan kondisi (mengantarkan pesan) yang memungkinkan anak untuk menerima pangetahuan, keterampilan dan sikap. Pada prinsipnya media adalah alat yang berguna untuk memudahkan siswa memahami sesuatu yang mungkin sulit atau menyederhanakan sesuatu yang kompleks . Pengertian Media Menurut Para Ahli 1.        Gerlach dan Ely Media bila dipahami secara garis besar adalah manusia, materi, atau kejadian yang membangun kondisi yang membuat siswa mampu memperoleh pengetahuan, keterampilan, maupun sikap (Arsyad Azhar, 2009: 3). 2.        Heinich , Molendo dan Russel (1993) Media merupakan saluran komunikasi. Media berasal dari Bahasa Latin dan merupakan bentuk jamak dari kata medium yang secara harfiah berarti perantara , yaitu perantara sumber ...

Sekolah dan Institusi Pendidikan Keagamaan di Masyarakat

A.         Sekolah Sekolah merupakan tempat untuk menimba ilmu dan mendapatkan pendidikan formal. Menurut Purwanto (1990) Sekolah adalah lembaga sosial yang berfungsi untuk melayani anggota-anggota masyarakat dalam bidang pendidikan. Sekolah adalah sebuah lembaga yang dirancang untuk pengajaran siswa di bawah pengawasan guru . Sebagai lembaga pendidikan formal,   sekolah   yang lahir dan berkembang secara efektif dan efisien dari pemerintah untuk masyarakat merupakan perangkat yang berkewajiban untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat dalam menjadi warga Negara. Beberapa Krateristik proses pendidikan yang berlangsung di sekolah. yaitu : 1.          Pendidikan diselengarakan secara khusus dan dibagi atas jenjang yang memiliki hubungan hierarki; 2.          Usia anak didik di suatu jenjang pendidikan relative homogen ; 3.   ...